You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
 30 Kg Sayur di Panen Urban Farming di Kelurahan Keagungan
.
photo Rudi Hermawan - Beritajakarta.id

30 Kilogram Sayur Mayur Dipanen di Keagungan

Di tengah pandemi Coronavirus Disease 2019 (COVID-19), pegiat urban farming Yayasan Masjid Baitussalam, RW 08 Kelurahan Keagungan, Taman Sari berhasil memanen 30 kilogram berbagai jenis sayur mayur.

Masyarakat sangat antusias. Kegiatan ini juga dapat membantu meningkatkan perekonomian para pegiat urban farming,

Kasatpel KPKP Kecamatan Taman Sari, Jais Sartono mengatakan, ini merupakan panen yang kedua sejak sistem pertanian urban farming diterapkan April 2020. Pihaknya terus melakukan pengawasan dan pendampingan agar sayuran yang dihasilkan baik dan aman dikonsumsi.

Urban Farming Meruya Selatan Panen Sayur Mayur

"Panen kedua ini sebanyak 30 kilogram sayuran terdiri dari 20 kilogram kangkung, delapan kilogram caisim dan dua kilogram pakcoy," ujar Jais, Senin (8/6).

Selanjutnya, hasil panen tersebut dijual kepada warga sekitar. Adapun uang dari hasil penjualan tersebut akan dibelikan bibit dan nutrisi.

"Masyarakat sangat antusias. Kegiatan ini juga dapat membantu meningkatkan perekonomian para pegiat urban farming," tandasnya.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Wali Kota Jaksel Bersilaturahmi ke Kediaman Ketua Umum Forkabi

    access_time19-05-2025 remove_red_eye24278 personTiyo Surya Sakti
  2. Transjabodetabek Rute Vida Bekasi-Cawang Resmi Beroperasi

    access_time15-05-2025 remove_red_eye2841 personDessy Suciati
  3. Kebakaran di Petojo Selatan Berhasil Dipadamkan Petugas

    access_time20-05-2025 remove_red_eye1648 personFolmer
  4. Komisi E Usul Penambahan SLB di Jakarta

    access_time18-05-2025 remove_red_eye1299 personFakhrizal Fakhri
  5. 30 Jakpreneur Ramaikan Bazar UMKM di Pasar Rebo

    access_time15-05-2025 remove_red_eye1105 personNurito

Hitung Mundur 22 Juni 2027

00
Hari
00
Jam
00
Menit
00
Detik